PENGENDALIAN LIMBAH INDUSTRI
Penulis :
M Lukman Baihaqi Alfakihuddin
Rita Sunartaty
Dodi Satriawan
Tarzan Purnomo
Erma Suryani Sahabuddin
Darsini
Octovianus SR Pasanda
Fathan Mubina Dewadi
Erlinda Ningsih
Gregorio Antonny Bani
Thomas Robert Hutauruk
Sri Andayani
ISBN : 978-623-198-187-5
Editor : Dr. Neila Sulung, N.S., S.Pd. M.Kes.
Mila Sari, M.Si.
Penyunting : Tri Putri Wahyuni, S.Pd.
Desain Sampul dan Tata Letak : Tri Putri Wahyuni,S.Pd
Penerbit : PT. GLOBAL EKSEKUTIF TEKNOLOGI
Anggota IKAPI No. 033/SBA/2022
Buku ini Membahas Tentang:
Pengendalian limbah industri pertanian, karakteristik limbah industri pertanian, teknologi pengolahan limbah secara fisika, teknologi pengelolaan limbah secara fitoremediasi, pengendalian limbah industri minuman, pengendalian limbah industri pengolahan tahu tempe, pengendalian limbah industri kertas, pengendalian limbah argoindustri padi, pengolahan limbah dengan pirolisis, pengendalian limbah melalui hidrolisis, valuasi ekonomi limbah, pengelolaan limbah industri mebel.